Cara menginstal Windows XP

Instalasi Windows XP

1.      Nyalakan PC/Laptop

2.      Setelah PC/Laptop menyala pada pertama kali, tekan berulang-ulang Delete(untuk PC) dan F2(untuk Laptop) untuk masuk ke BIOS
3.      Setelah masuk ke BIOS

Ø  Pilih menu Boot

Ø  Arahkan/Pindah CD ke Nomor 1/atas sendiri
Ø  Jika sudah, pilih menu Exit/tekan F10(untuk keluar dan menyimpan)
Nb: Sebelum keluar dan menyimpan pastikan CD Windows sudah dimasukkan pada DVD ROOM

4.      PC/Laptop merestart dengan sendirinya
Ø  Setelah PC/Laptop merestart dengan sendirinya, tekan Tombol apapun sebelum 5 detik

Nb : Pada tampilan paling awal setelah merestart
5.      Selamat Datang

Ø  Untuk memulai Windows XP, tekan ENTER
Ø  Untuk memperbaiki instalasi Windows XP menggunakan pemulihan kendali, tekan R
Ø  Untuk keluar tanpa menginstal Windows XP, tekan F3
6.      Windows XP Izin Persetujuan

Ø  Untuk Setuju, tekan F8
Ø  Untuk Tidak Setuju, tekan ESC
Ø  Untuk Halaman Selanjutnya, tekan PAGE DOWN
7.      Windows XP Profesional Setup (Persiapan Instalasi)

Ø  Ikuti daftar Partisi yang ada dan yang kosong pada komputer
Ø  Gunakan Tombol ATAS dan BAWAH untuk memilih Item pada daftar
Ø  Untuk memulai Windows dan memilih Item, tekan ENTER
Ø  Untuk membuat Partisi pada Partisi yang kosong, tekan C
Ø  Untuk menghapus Partisi, tekan D
8.      Memilih Format Partisi

Ø  Gunakan Tombol ATAS dan BAWAH untuk memilih data yang diinginkan, kemudian tekan ENTER
Ø  Jika ingin mengguanakan Partisi bawaan Windows XP, tekan ESC
9.      Pengaturan Daerah dan Bahasa (Instalasi Windows)

Ø  Untuk mengubah pengaturan, tekan Sesuaikan
Ø  Untuk melihat perubahan susunan, tekan Rincian
Ø  Untuk melanjutkan, tekan lanjutkan
10.  Personalisasi Komputer Anda

Ø  Masukkan Nama Lengkap dan Nama Organisasi
Ø  Tekan Lanjutkan, untuk melanjutkan
Ø  Tekan Kembali, untuk Kembali ke pengaturan Sebelumnya
11.  Kunci Produk Anda

Ø  Masukkan Kunci Produk yang tersedia
Ø  Tekan Lanjutkan, untuk melanjutkan
Ø  Tekan Kembali, untuk kembali ke pengaturan sebelunya
Nb: 7QV76-T2738-WRKJB-YKRFQ-XVK98
12.  Masukkan Nama dan Kata Sandi

Ø  Tekan Lanjutkan, untuk melanjutkan
Ø  Tekan Kembali, untuk kembali ke pengaturan sebelumnya
13.  Atur Waktu dan Tanggal

Nb: Bangkok, Hanoi, Jakarta(GMT+7.00)
14.  Pengaturan Jaringan
Pilih salah satu :

Ø  Pengaturan Khusus : Untuk membuat Koneksi Jaringan secara otomatis
Ø  Sesuaikan : Untuk konfigurasi jaringan manual
Ø  Tekan Lanjutkan, untuk melanjutkan
Ø  Tekan Kembali, untuk kembali ke pengaturan sebelumnya
15.  Kelompok Kerja atau Domain Komputer

Anda ingin komputer untuk mengingat domain ? Pilih salah satu!
Ø  Tidak, untuk mengikuti Kelompok Kerja
Ø  Iya, untuk mengikuti Domain
Ø  Tekan Lanjutkan, untuk melanjutkan
Ø  Tekan kembali, untuk kembali ke pengaturan sebelumnya
16.  Selesai.


Ø  Tekan Selesai


Selamat ! Instalasi Windows XP berhasil

Komentar

Postingan Populer

Sahabat HT Mahasiswa

Sahabat HT Mahasiswa
Mau ngadain event bingung nyari sewa HT??? Langsung scan label instagram atau hubungi whatsapp diatas